@article{Nurjanah_Jacoeb_-_Pujianti_2014, place={Bogor, ID}, title={KANDUNGAN ASAM AMINO, TAURIN, MINERAL MAKRO-MIKRO, DAN VITAMIN B12 UBUR-UBUR (Aurelia aurita) SEGAR DAN KERING}, volume={16}, url={https://jurnal.ipb.ac.id/index.php/jphpi/article/view/8044}, DOI={10.17844/jphpi.v16i2.8044}, abstractNote={Tujuan penelitian adalah menentukan komposisi gizi, asam amino, taurin, mineral makro dan mikro,<br />dan vitamin B12 pada ubur-ubur (Aurelia aurita) segar dan kering. Asam amino esensial pada ubur-ubur<br />yaitu arginina, leusina, valina, treonina, lisina, isoleusina, fenilalanina, metionina, dan histidina, sedangkan<br />asam amino non esensial yaitu asam glutamat, glisina, asam aspartat, serina, alanina, dan tirosina. Asam<br />amino esensial tertinggi segar dan kering adalah arginina sebesar 1,72% (bk) dan 1,44% (bk) dan terendah<br />histidina yaitu sebesar 0,19% (bk) dan 0,13% (bk). Asam amino non esensial segar dan kering tertinggi<br />adalah asam glutamat dan glisina yaitu sebesar 3,26% (bk) dan 2,62% (bk) dan terkecil tirosina sebesar<br />0,38% (bk) dan 0,41% (bk). Taurin segar sebesar 2,68% (bk) dan kering sebesar 0,67% (bk). Mineral makro<br />tertinggi segar dan kering adalah natrium yaitu 180.092,1 ppm (bk) dan 111.209,4 ppm (bk), terkecil adalah<br />kalsium yaitu 5.750,2 ppm (bk) dan 11,1 ppm (bk). Mineral mikro tertinggi segar dan kering adalah iodium yaitu<br />8.291,5 ppm (bk) dan 1.800 ppm (bk) dan yang terkecil adalah tembaga yaitu 1,1 ppm (bk) dan 0,6 ppm (bk).<br />Vitamin B12 segar adalah 396,6 μm/100 g (bk) dan kering 63,5 μm/100 g (bk).<br /&gt;Kata kunci: asam amino, mineral, taurin, ubur-ubur (Aurelia aurita), vitamin B12}, number={2}, journal={Jurnal Pengolahan Hasil Perikanan Indonesia}, author={Nurjanah- - and JacoebAgoes Mardiono and -Nurokhmatunnisa - and PujiantiDetti -}, year={2014}, month={Jun.} }