Penyakit Pernafasan ayam nonbakterial di beberapa daerah di Jawa Barat dan daerah Jakarta Raya

  • M. Partadiredja
  • Retno D. Sujudono
  • Abdul Gani A. Siregar
  • C. Sri Utami Pramono

Abstract

Penelitian dilaksanakan di empat daerah yaitu Sukabumi, Bogor, Dki Jakrta dan Tangerang. Jumlah contoh pemeriksaan yang diambil sebanyak 500 buah, yang dibagi dalam tiga periode pengambilan, masing-masing sebanyak 167 contoh. Penelitian berjalan selama satu tahun. Bahan pemeriksaan berupa darah dan usapam tenggorokan, diperiksa secara serologik dan virologik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola infeksi penyakit sepanjang tahun tidak berbeda menyolok. Dalam ketiga periode pengambilan contoh penyakit terlihat bahwa virus infectious bronchitis (IB) dan Newcastle disease (ND) frekuensi isolasinya cukup tinggi. Mycoplasma gallisepticum secara serologik hanya ditemukan pada ayam petelur. Ayam pedaging yang diambil contohnya bebas dari M,gallisepticum.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

M. Partadiredja
Departemen Ilmu-ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan, Institut Pertanian Bogor
Retno D. Sujudono
Departemen Ilmu-ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan, Institut Pertanian Bogor
Abdul Gani A. Siregar
Departemen Ilmu-ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan, Institut Pertanian Bogor
C. Sri Utami Pramono
Departemen Ilmu-ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan, Institut Pertanian Bogor